Maarten Paes Tampil Gemilang, Timnas Indonesia Tahan Imbang Australia 0-0
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Penampilan gemilang kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes berhasil menahan imbang tim tamu Australia 0-0 pada laga Grup C putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di…
Saatnya Timnas Indonesia Patahkan Dominasi Australia
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Tim nasional (Timnas) kembali akan menghadapi lawan cukup berat Australia dalam pertandingan lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora…
Justin tak Gentar Lawan Australia
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Pemain belakang Timnas Indonesia, Justin Hubner, tidak gentar melawan Australia. Justin menyebut Indonesia akan berjuang semaksimal mungkin demi untuk mengalahkan tim berjuluk The Socceroos tersebut. Skuad Garuda…
Maarten Paes Sebut Australia Haus Kemenangan
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Timnas Indonesia akan menghadapi Australia, pada laga kedua Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (10/9/2024)…
Bantai Sumbar 7-1, Kalsel Lolos ke Perempatfinal Sepakbola PON XXI 2024
SIGLI, Kalimantanpost.com – Tim sepakbola Kalimantan Selatan (Kalsel) memastikan diri lolos ke perempatfinal usai membantai Sumatera Barat 7-1 dalam pertandingan terakhir Grup D yang berlangsung di Lapangan Blang Pasah Sigli,…
Kalsel Vs Sumbar, Tak Ada Istilah Seri
ACEH, Kalimantanpost.com – Tim sepakbola Kalimantan Selatan (Kalsel) hanya memerlukan hasil seri melawan Sumatera Barat (Sumbar) dalam pertandingan terakhir Grup D yang berlangsung di Lapangan Blang Pasah Sigli, Kabupaten Pidie,…
Maarten Paes Belajar Sama Sandy Walsh dan Buku Perlancar Bahasa Indonesia
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Mempermudah beradaptasi dengan pemain dan suporter, kiper tim nasional Indonesia Maarten Paes memperlancar kemampuannya berbahasa Indonesia dengan mempelajari buku-buku dan melakukan interaksi di skuad. “Saya belajar dengan…
Shin Tae-yong Motivasi Timnas Indonesia Amputasi
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyempatkan hadir dalam sesi latihan Timnas Indonesia Amputasi di Bumi Pamentas Lebak Bulus, Jakarta. Kehadiran Shin Tae-yong ini sebetulnya untuk bersilaturahmi sekaligus…
Batulicin Putra 69 Seleksi Pemain Terbaik
BATULICIN, Kalimantanpost.com – Batulicin Putra 69 mengadakan seleksi pemain, untuk menjaring talenta muda untuk menghadapi kompetisi Piala Soeratin U17.Rencananya seleksi dilaksanakan pada minggu ketiga September 2024, yang dilakukan Asosiasi Provinsi…
Ternyata Sejak Lama Mees Hilgers Ingin Bela Timnas Indonesia
MEDAN, Kalimantanpost.com – Diam-diam bek FC Twente Mees Hilgers sudah sangat lama ingin membela Timnas Indonesia sebelum ia bertemu dan berjabat tangan dengan Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia…
Awas, Australia Bertekad Bangkit Melawan Indonesia
MEDAN, Kalimantanpost.com – Kiper Timnas Australia Mathew Ryan ingin timnya bangkit dari kekalahan laga pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C saat melawan Indonesia di Stadion…
Garuda Menjadi Kuda Hitam Grup C, Ini Kata Shin Tae-yong
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Tim nasional Indonesia akan menjadi kuda hitam di Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Ini menyusul keberhasilan pasukan Garuda sukses membawa pulang satu…
Brazil Naik ke Peringkat Keempat Usai Tundukkan Ekuador 1-0
JAKARTA, Kalimantanpost.com – Gol tunggal penyerang sayap klub Real Madrid, Rodrygo Goes, membawa tim nasional Brazil menundukkan Ekuador pada laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Amerika Selatan Conmebol di Stadion…
Selangkah Lagi Kalsel Lolos ke Perempatfinal Sepakbola PON XXI
ACEH, Kalimantanpost.com – Tim sepakbola Kalimantan Selatan (Kalsel) selangkah lagi lolos ke perempatfinal berhasil menumbangkan Gorontalo 2-0 di Lapangan Blang Pasah Sigli, Kabupaten Pidie, Provinsi DI Aceh, Jumat (6/9/2024) malam.…
Uruguay Ditahan Imbang Paraguay
URUGUAY, Kalimantanpost.com – Tim nasional Uruguay bermain imbang 0-0 dengan Paraguay pada laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Amerika Selatan Conmebol, Sabtu (7/9/2024) pagi WIB, yang juga menjadi penampilan terakhir…