Kalimantan Post - Aspirasi Nusantara
Baca Koran
Space Iklan
Space Iklan
Iklan Utama
Olahraga

Sebelum laga di Jakarta dan Solo Tim SMADA Terus Lakukan ujicoba

×

Sebelum laga di Jakarta dan Solo Tim SMADA Terus Lakukan ujicoba

Sebarkan artikel ini
17 3klm SMADA jpg.
Tim SMADA Banjarmasin terus lakukan uji coba sebelum ke Jakarta dan Solo. (KP/hifni)

Banjarmasin, KP – TIM SMA Negeri 2 (smad) Banjarmasin terus menggelar sparring untuk ujicoba dengan tim lebih senior dengan tim praPON, tim Permata FC, Gre FC dan tim lainnya sebelum berangkat ke Jakarta dan Solo bulan ini.

SMADA yang juga tergabung dalam club Subaru FC, para pemainnya ikut bermain dalam piala Paman Birin ke 2 Banua Futsal League 2019, untuk menambah uji coba sekalian mental bermain anak-anak,” ucap Irsan pelatih SMADA kepada wartawan.

Baca Koran

“ Alhamdulillah dalam setiap pertandingan resmi dan uji coba tim SMADA selalu memberikan penampilan yang terbaik,” jelasnya.

Kita optimis bila anak-anak bermain sesuai intruksi pelatih, dan bermain secara tim maka saat bermain di Jakarta dan di Solo, hasil yang diraih dipastikan tidak akan mengecewakan,’’ paparnya

Menurut Iran Walaupun terus terang kami buta terhadap kekuatan lawan yang akan dihadapi, begitu juga tim-tim lain sama yang kami rasakan. Namun melalui ujicoba dengan sparring berbagai tim yang memiliki pola permainan berbeda-beda, akan menjadi modal positif dalam mengarungi laga di kancah nasional,’’ cetusnya.

Dikatakan, tim SMADA setelah menjuarai dua kejuaraan even bergengsi langsung start menggelar laga uji coba melawan tim yang setingkat diatasnya yakni bermain dengan club-club futsal elit dibanua ini.

“ Jadi ini adalah salah satu persiapan kita untuk menghadapi piala Pocari di Jakarta bulan ini dan piala Hydro di Solo, banyak yang bisa diambil para anak muda ini dalam uji coba itu kita banyak berterima kasih banyak memberikan pelajaran dan banyak yang bisa diambil, jadikita di sini menguji mental salah satunya dan teknik bermain,” tambah Wahyu sang pelatih.

Kami akan memberikan yang terbaik untuk banua di Jakarta dan Solo nanti untuk itu doakan kami warga banua menjadi yang terbaik, harapnya. (hif/k-9)

Baca Juga :  Cabor-cabor Akan Alami Masa-masa Sulit, Dampak Efisiensi dan Permen
Iklan
Iklan