Kalimantan Post - Aspirasi Nusantara
Baca Koran
Space Iklan
Space Iklan
Iklan Utama
Banjarmasin

Tumbuhkan Ikatan Emosional Anak dan Orang Tua Lewat Dongeng

×

Tumbuhkan Ikatan Emosional Anak dan Orang Tua Lewat Dongeng

Sebarkan artikel ini
IMG 20191129 WA0058

Banjarmasin, KP – Meski berdesakan disalah satu pojok ruang para Orang tua harus rela dengan situasinnya ketika mengantarkan anak-anaknnya ke Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) pada Momen peringatan Hari Dongeng Nasional (HDN) 2019. Kamis (28/11/2019).

Namun Situasi tersebut hilang dan tak terasakan ketika para orang tua tersebut melihat anak-anak mereka tersenyum dan tertawa bahkan dapat bersosialisasi dengan teman sebayannya, tentunya hati orang tua mana yang tak senang.

Baca Koran

Terlebih lagi pendongeng Kalsel Enik Wintarsih memberikan nuansa harmonis yang menimbulkan emosional para anak-anak dan orang tuannya melalui ceritatanya.

Enik Wintarsih mengatakan, dongeng banyak sekali mamfaatnnya salah satunnya pendekatan emosional orang tua kepada anaknnya serta bisa menanamkan nilai karakter kepada anak tersebut.

Sebuah cerita atau dongen tidak akan meracuni anak-anak apalagi, jika cerita tersebut bermakna, dan literature jelas, seperti di buku-buku.

“Selama cerita itu memiliki makna yang kuat akan lebih tertanam di diri anak-anak hal yang positif,” ucapnnya.

Peran seorang pendongeng untuk anaknnya tak mesti seorang ibu ayah juga bisa mendongengkan kepada anaknnya yang penting jangan salah kaprah.

“Saya disini hanya memberikan contoh bahwa mendongen tak meski pendongen tetapi sebagai orang tua juga bisa melakukannya di rumah,” harapnya.

Sementara Kadis Dispersip Hj Nurliani Dardie mengatakan, menanamkan hal yang positif sangat perlu dilakukan para orang tua terhadap anaknya. Hingga nanti jiga tertanam mereka akan memberikan yang baik pula.

“pengetahuan sejak dini buka saja tugas seorang pendidik tapi peran orang tua, melaui cerita atau dongeng yang bersumber buku buku secara tidak langsung menciptkan dan memberikan contoh membaca kepada mereka (anak-anak),” katannya.

Salah satu Orang tua murid Rani mengatakan merasa senang membawa anaknnya ke perputakaan tersebut, terlebih lagi kita bisa mengunjungi dan mendengarkan dongeng yang menginpirasi.

Baca Juga :  Wali Kota Yamin Tunjukkan Komitmen Pemerintah Terhadap Anggar Kalsel

“Kid Library sangat bagus, saya akan membawa anak saya ke perpustakaan pal nam utuk mereka lebih mencintai buku bacaan da gemar membaca,” kata ibu yang berparas cantik tersebut. (fin/KPO-2)

Iklan
Iklan