Kalimantan Post - Aspirasi Nusantara
Baca Koran
Space Iklan
Space Iklan
Iklan Utama
Hulu Sungai UtaraKabar Banua

Bupati Wahid Himbau Warga Tidak Panik dan Tetap Waspada Virus Covid 19

×

Bupati Wahid Himbau Warga Tidak Panik dan Tetap Waspada Virus Covid 19

Sebarkan artikel ini
IMG 20200315 WA0042

Amuntai, KP – Menyikapi informasi wabah virus corona saat ini, Bupati Hulu Sungai Utara (HSU) Drs H Abdul Wahid MM MSi menghimbau agar masyarakat di HSU tidak panik namun tetap waspada dan selalu menjaga kebersihan.


Hal itu sebagaimana disampaikan Wahid saat menghadiri pelantikan Pengurus Orari Kabupaten HSU, Minggu (15/03/2020) di Aula Kantor BPPKAD setempat.

Kalimantan Post


“Kita diharapkan tidak panik, namun tetap saja waspada kemungkinan virus ini ada di sekitar kita”, ungkap Wahid
Bupati Wahid berharap warga masyarakat agar selalu menerapkan pola hidup bersih dan sehat, selalu membiasakan mencuci tangan dengan menggunakan sabun dengan harapan terhindar dari berbagai penyakit.


Bupati Wahid juga berharap kerjasama kepada Orari HSU agar bisa menyampaikan informasi yang maksimal sebagai bentuk pengendalian kita bersama terkait informasi wabah virus corona ini. (nov/ KPO-1)

Baca Juga :  Wabup HSU Buka Sosialisasi Pengelolaan Website Desa
Iklan
Iklan